Skip to main content

Cara Setting Jaringan Lan Di Windows 10 Untuk Menghubungkan Dengan Komputer Lain

Cara setting jaringan lan di windows 10 - Halo sahabat blogger, ada kali ini kita akan belajar tutorial cara setting lan. Ada banyak tujuan Kenapa kita menyeting LAN, seperti untuk koneksi internet, menghubungkan ke komputer lain agar dapat berbagi file dan data, dan juga biasanya pada saat ini di warnet-warnet fungsi LAN digunakan untuk bermain game multiplayer, seperti untuk bermain Dota Counter Strike dan game multiplayer lainnya yang dapat LAN.

Seperti yang kita ketahui pada Windows 10 ini, ada beberapa perubahan yang dilakukan oleh Microsoft sehingga terlihat berbeda dengan versi Windows sebelumnya, Tetapi walaupun begitu untuk pengguna setia Windows pasti tidak akan kebingungan meskipun tak ada perubahan dibandingkan dengan versi-versi sebelumnya seperti Windows 8 dan Windows 7. Dan bagi kamu yang baru menggunakan Windows 10 dan ingin mengetahui cara setting LAN, kamu bisa ikuti langkah-langkah berikut :


Cara Setting Jaringan Lan Di Windows 10 Untuk Menghubungkan Dengan Komputer Lain

1. Pertama kamu klik kanan pada menu start kemudian pilih Settings.



2. Setelah jendela setting 10 kemudian kamu klik pada bagian Network and Internet.


3. Lalu pilih ethernet.


4. Kemudian pada sebelah kanan kamu akan melihat beberapa menu, lalu pilih change adapter options.


5. Nantinya akan muncul jendela baru Network connections. Kemudian pada ethernet adapter kamu Klik Kanan lalu pilih properties.

6. Setelah itu kamu cari Internet Protocol version 4 (TCP/IPv4). Double klik untuk membuka propertinya.


7. Setelah muncul jendela properti, cara kamu hanya tinggal mengisi IP addresssesuai dengan IP address kamu, untuk contohnya seperti gambar berikut :


Jika kamu mengalami masalah tidak bisa bermain game multiplayer meskipun IP address sudah setting pada kedua komputer, biasanya permasalahan tersebut dikarenakan Windows firewall yang telah memblok koneksi dari kedua komputer, untuk mengatasinya kamu hanya perlu menonaktifkan Windows firewall. Dan untuk mengatasi hal tersebut ikuti langkah-langkah berikut :

1. Pertama kamu buka firewall dengan cara mengetikan firewall pada pencarian menut start. bagi kamu yang ingin mengetahuilebih lanjut tentang Windows firewall.

2. Setelah itu klik action yang ada di bagian pojok atas kemudian pilih properties.

3. Lalu setting firewall chat pada tab domain profile, private profile dan public profile. Jika sudah selesai klik apply atau ok.

Jangan begitu Kamu sudah bisa bermain game multiplayer melalui LAN. Selain masalah LAN yang di block oleh Windows firewall, kamu juga harus membedakan IP address yang ada pada komputer Kamu dan komputer lain, misalnya kamu menggunakan IP address 192.168.1.1 dan komputet lain contohnya harus menggunakan IP 192.168.1.2. Dan pastikan juga bahwa kabel LAN yang kamu gunakan dalam kondisi yang baik dan juga tersambung dengan benar.

Terima kasih itulah cara setting LAN di Windows 10 untuk menghubungkan dengan komputter lain yang bisa saya sampaikan pada kesempatan kali ini, semoga bermanfaat


Comments

Popular posts from this blog

CONTOH SOAL PILIHAN GANDA JOB ORDER COSTING 2

Berilah tanda silang pada  a, b, c, d , atau  e  untuk jawaban yang dianggap paling benar pada soal berikut! 1.  Perhitungan akuntansi biaya untuk pembelian bahan baku dalam perhitungan biaya berdasarkan pesanan menggunakan sistem persediaan….. a.   periodik b.   fisik c.   perpectual d.   rata-rata e.   rata-rata tertimbang 2.  PT. Merdu Indah membeli bahan baku secara kredit $50.000, maka jurnalnya adalah….. a.  pembelian               $ 50.000 kas                            $50.000 b.  pembelian               $ 50.000 utang usaha              $ 50.000 c.  bahan baku             $ 50.000 kas                            $ 50.000 d.  bahan baku             $ 50.000 utang usaha              $ 50.000 e.  bahan baku             $ 50.000 surat berharga           $ 50.000 3.  Kartu yang berfungsi sebagai catatan persediaan perpectual dan buku besar pembantu yang mendukung akun bahan baku adalah kartu….. a.         persediaan b.        tenaga kerja

Contoh dan Latihan Soal Jurnal Umum Akuntansi Perusahaan dagang (Plus Jawaban) 2

SOAL Pada Perusahaan Dagang Daventa, selama bulan januari 20 14  terjadi transaksi-transaksi sebagai berikut. Jan 2     Membeli barang dagang seharga Rp 1.500.000,00 dengan syarat pembelian 2/15, n/30. 7      Dijual barang dagangan kepada PT Melati dengan harga Rp 300.000,00 dengan syarat pembayaran 2/10, n/30 8      Dijual tunai barang dagang dengan harga Rp 200.000,00 11   Dibayar sewa gudang Rp 50.000,00 14    Diterima kembali barang yang dijual tanggal 7 januari sebesar Rp 75.000,00 karena rusak 15   Dibeli tunai barang dagang seharga Rp 230.000,00 17    Diterima kas dari penjualan kepada PT Melati untuk pembayaran faktur tertanggal 7  J anuari  setelah dikurangi dengan potongan tunai. 18    Dibayar beban angkut Rp 30.000,00 untuk pengangkutan barang tanggal 8 januari yang lalu 20    Dijual dengan kredit barang dagang kepada Firma Husada Bandung Rp 400.000,00 dengan syarat pembayaran 3/15, n/30 22    Dibeli tunai barang dagang seharga Rp 250.000,00 23

Contoh dan Latihan Soal Jurnal Umum Akuntansi Perusahaan Jasa 2

Berikut transaksi usaha bengkel motor Mimi Mimi selama bulan Nopember 2014. Nop    1      Nona Mimi menyetor uang untuk modal usaha sebesar Rp 30.000.000 2       Dibayar sewa gedung reparasi sebesar Rp 1.000.000 untuk satu bulan 4       Dibeli perlengkapan keperluan kantor bengkel sebesar Rp 2.000.000 secara tunai 5       Dibeli meja, kursi, computer, dan almari untuk kantor sebesar Rp 5.000.000 secara tunai 6       Dibeli perlengkapan untuk reparasi mobil berupa oli, minyak rem, busi, dan lain-lain sebesar Rp 10.500.000 secara tunai 7       Dibeli dengan tunai obeng, alat dongkrak, alat-alat service dan pencuci kendaraan sebesar Rp 6.500.000 8       Diterima pendapatan service dan reparasi motor sebesar Rp 700.000 10     Diterima pendapatan service dan reparasi selama 2 hari sebesar Rp 1.300.000 11     Dibayar beban listrik bulan ini sebesar Rp 150.000 14     Diterima pendapatan service selama 4 hari sebesar Rp 2.800.000 15     Dibayar beban air sebesar Rp 1